Halaman Utama > Pendahuluan Mesin Anda > Gambaran Umum Panel Kontrol

Gambaran Umum Panel Kontrol

MFC-T920DW/MFC-T925DW

image
  1. 1,8"(44,9 mm) Liquid Crystal Display (LCD)
    Menampilkan pesan untuk membantu Anda mengatur dan menggunakan printer.
  2. Tombol Mode
    image FAX (FAKS)
    Tekan untuk mengalihkan mesin ke mode Faks.
    image SCAN (PINDAI)
    Tekan untuk mengalihkan mesin ke mode Pemindaian.
    image COPY (SALIN)
    Tekan untuk mengalihkan mesin ke mode Fotokopi.
    image PHOTO/WEB (FOTO/WEB)
    Tekan untuk mengalihkan mesin ke Mode Foto/Web.
  3. Tombol Pengaturan
    image Clear/Back (Hapus/Kembali)
    Tekan untuk kembali ke menu sebelumnya.
    image Settings (Pengaturan)
    Tekan untuk mengakses menu utama.
    OK
    Tekan untuk memilih pengaturan.
    image image
    Tekan untuk mengakses menu penyesuaian volume dering saat mesin sedang diam.
    image
    Tekan untuk mengakses menu tinta saat mesin sedang diam.
    image
    • Tekan untuk menyimpan nomor Panggilan Cepat dan Grup dalam memori mesin.
    • Tekan untuk mencari nomor panggilan yang tersimpan di dalam memori mesin.
    image
    Tekan untuk mengonfigurasi pengaturan nirkabel saat mesin idle.
    image atau image
    Tekan untuk bergulir di antara menu dan opsi.
    image atau image
    • Tekan untuk memindahkan kursor ke kiri dan kanan pada LCD.
    • Tekan untuk mengonfirmasi atau membatalkan prosedur yang sedang dijalankan.
  4. Tombol Telepon
    Hook (Taruh Tlp)
    Jika mesin berada di mode Faks/Telp (F/T) dan Anda mengangkat handset telepon eksternal selama dering F/T (dering pseudo/ganda), tekan Hook (Taruh Tlp) untuk berbicara.
    Redial/Pause (Panggil Ulang/berhenti sebentar)
    • Tekan untuk memanggil ulang nomor terakhir yang Anda panggil.
    • Tekan untuk memilih dan memanggil ulang nomor dari Riwayat Panggilan Keluar atau Riwayat ID Pemanggil.
    • Tekan untuk memberikan jeda ketika memanggil nomor.
  5. Papan Tombol
    • Gunakan untuk memasukkan nomor faks dan telepon.
    • Gunakan sebagai papan ketik untuk memasukkan teks atau karakter.
  6. image Stop/Exit (Stop/Keluar)
    • Tekan untuk menghentikan pengoperasian.
    • Tekan untuk keluar dari menu.
  7. Tombol Mulai
    image Mono Start (Mulai Mono)
    • Tekan untuk mulai mengirimkan faks monokrom.
    • Tekan untuk mulai membuat fotokopi monokrom.
    • Tekan untuk mulai memindai dokumen (berwarna atau monokrom tergantung pada pengaturan pemindaian).
    image Colour Start (Mulai Berwarna)
    • Tekan untuk mulai membuat fotokopi berwarna.
    • Tekan untuk mulai memindai dokumen (berwarna atau monokrom tergantung pada pengaturan pemindaian).
  8. image Daya Aktif/Nonaktif
    Tekan image untuk menyalakan mesin.
    Tekan dan tahan image untuk mematikan mesin. LCD menampilkan [Shutting Down (Mematikan)] dan tetap menyala selama beberapa detik sebelum mati. Telepon eksternal atau Perangkat Penjawab Telepon (TAD) yang tersambung akan tetap tersedia.
    Jika Anda menonaktifkan mesin menggunakan image, mesin masih akan membersihkan print head secara berkala untuk menjaga kualitas cetakan. Untuk memperpanjang masa pakai print head, lebih menghemat tinta, dan menjaga kualitas cetakan, jaga agar mesin Anda selalu terhubung ke sumber daya.

DCP-T520W/DCP-T525W/DCP-T720DW/DCP-T725DW/DCP-T820DW/DCP-T825DW

image
  1. Tampilan Kristal Cair (LCD)
    Menampilkan pesan untuk membantu Anda mengatur dan menggunakan printer.
  2. image LED Peringatan
    Berkedip warna oranye ketika LCD menampilkan pesan kesalahan atau status penting.
  3. Tombol Menu
    Menu
    Tekan untuk mengakses menu utama.
    image atau image
    Tekan untuk bergulir di antara menu dan opsi.
    OK
    Tekan untuk memilih pengaturan.
  4. image Stop/Exit (Stop/Keluar)
    • Tekan untuk menghentikan pengoperasian.
    • Tekan untuk keluar dari menu.
  5. image Daya Aktif/Nonaktif
    Tekan image untuk menyalakan mesin.
    Tekan dan tahan image untuk mematikan mesin. LCD menampilkan [Shutting Down (Mematikan)] dan tetap menyala selama beberapa detik sebelum mati.
    Jika Anda menonaktifkan mesin menggunakan image, mesin masih akan membersihkan print head secara berkala untuk menjaga kualitas cetakan. Untuk memperpanjang masa pakai print head, lebih menghemat tinta, dan menjaga kualitas cetakan, jaga agar mesin Anda selalu terhubung ke sumber daya.
  6. Tombol Mulai
    image Mono Start (Mulai Mono)
    • Tekan untuk mulai membuat fotokopi monokrom.
    • Tekan untuk mulai memindai dokumen (berwarna atau monokrom tergantung pada pengaturan pemindaian).
    image Colour Start (Mulai Berwarna)
    • Tekan untuk mulai membuat fotokopi berwarna.
    • Tekan untuk mulai memindai dokumen (berwarna atau monokrom tergantung pada pengaturan pemindaian).
  7. image SCAN (PINDAI)
    Tekan untuk mengalihkan mesin ke mode Pemindaian.
  8. WiFi
    Tekan untuk mengonfigurasi pengaturan nirkabel saat mesin idle.
  9. Tombol Fotokopi
    • Enlarge/Reduce (Prbsr/Prkcl)

      Tekan untuk memperbesar atau memperkecil fotokopi.

    • Copy Quality (Kualitas Salin)

      Tekan untuk mengubah kualitas fotokopi Anda secara sementara.

    • Copy / Scan Options (Opsi Fotokopi / Pemindaian)

      Tekan untuk mengakses pengaturan sementara untuk pemfotokopian atau pemindaian.

Apakah halaman ini membantu?